
Tanggal 05 Mar 2020 / Oleh Administrator
Tour pelayanan GERTAK di Kecamatan Megang Sakti pada hari ketiga meliputi lima desa yakni Megang Sakti III, Trisakti, Pagar Ayu, Mulyo Sari, Megang Sakti IV. Pelayanan tersebut dipusat di desa Megang Sakti III sebagai tuan rumah pelayanan